Model Carport Minimalis Modern Inspiratif

Memiliki lahan rumah yang sempit tentu saja harus menyampingkan membangun garasi mobil. Sebagai alternative pengganti garasi bisa membangun sebuah carport untuk melindungi mobil kesayangan dari panas dan hujan. Untuk rumah dengan lahan yang cukup luas bisa membangun carport didepan garasi sedangkan rumah bergaya minimalis biasanya hanya membangun carport di depan rumah.


Carport sendiri pada umumnya hanya terdiri dari atap dan lantai. Atap pada carport bertujuan untuk melindungi kendaraan dari hujan, embun dan sinar matahari, sedangkan untuk jenis lantai yang digunakan biasanya menggunakan jenis keramik khusus untuk carport. Keramik yang digunakan untuk carport lebih baik yang khusus untuk menanggung beban berat dan pilih yang bertektur agar tidak licin.

Tata Letak dan Ukuran Carport
Pada rumah minimalis biasanya carport terletak di depan rumah atau disamping rumah, dimanapun carport tersebut dibangun yang penting adalah tempat mudah untuk keluar masuk mobil. Khusus untuk yang sudah memiliki garasi bisa membangun carport tepat didepan garasi mobil.
Soal ukuran dan luas carport bisa disesuaikan dengan kondisi lahan. Yang perlu diperhatikan adalah panjang dan lebar ukuran carport harus lebih besar dibanding dengan ukuran mobil, paling aman lebih panjang/lebar 1 meter dari ukuran mobil. Hal ini agar kendaraan anda terlindungi secara sempurna.


Atap Carport
Dalam membangun carport, pemilihan model atap ini sangat mempengaruhi tampilan dari wajah rumah secara keseluruhan. Jenis model atap untuk carport bisa menggunakan baja ringan,kaca, akrilik, polikarbonat, dak beton atau genting. Tentu saja semua desain tersebut memiliki plus minus sendiri-sendiri. Yang penting dalam pemilihan jenis atap ini adalah faktor kekuatan, kemudahan pemasangan, dan perawatan.
Untuk membuat atap carport transparan bisa memilih atap dari bahan kaca, akrilik, atau polikarbonat.


Sedangkan jika lokasi terlalu panas bisa menggunakan jenis atap yang solid agar tetap teduh bisa menggunakan bahan seng, asbes atau genteng. Ada juga yang menfaatkan tanaman merambat untuk dijadikan atap carport.

Gambar Model Carport Rumah
Berikut ini beberapa contoh gambar carport pada rumah minimalis dan modern yang bisa anda tiru untuk membangun sebuah carport untuk melindungi kendaraan kesayangan anda.




Untuk informasi hubungi kami :
 PRIGLOTECH 
( PRIMA GLOBAL TECHNIC )
Jalan Kutilang V  RT.24  No.147
Ring Road - Balikpapan
Icon Email pgt.bpn@gmail.com
 Telepon Call 0542-8512815
Telepon Call +62 816 4912 4315,
 Whatsapp : 0821 5022 3255



Tag Pencarian :
Jasa Desain gedung, Desain gedung, Jasa Desain Kantor , Desain Kantor , Jasa Desain, Jasa Desain Rumah, Desain rumah, Jasa Desain Bangunan, Desain Bangunan,Jasa Design gedung, Design gedung, Jasa Design Kantor , Design Kantor , Jasa Design, Jasa Design Rumah,Design rumah, Jasa Design Bangunan, Design Bangunan,Jasa Desain gedung Balikpapan, Desain gedung Balikpapan, Jasa Desain Kantor Balikpapan, Desain Kantor Balikpapan, Jasa Desain Balikpapan, Jasa Desain Rumah Balikpapan, Desain rumah Balikpapan, Jasa Desain Bangunan Balikpapan, Desain Bangunan Balikpapan, Jasa Design gedung Balikpapan, Design gedung Balikpapan, Jasa Design Kantor Balikpapan, Design Kantor Balikpapan , Jasa Design Balikpapan, Jasa Design Rumah Balikpapan, Jasa Design Bangunan Balikpapan , Design Bangunan Balikpapan

Komentar